Setiap tahunnya, Lebaran memang salah satu momen yang paling ditunggu-tunggu oleh banyak masyarakat Indonesia. Selain untuk saling bersilaturahmi dan berbagi, hal lain yang spesial adalah turunnya Tunjangan Hari Raya (THR) dari kantor.
Tentunya banyak hal yang harus disiapkan dalam menyambut Lebaran, sehingga kita harus menyiapkan dana cukup besar untuknya. Lalu, bagaimana caranya agar THR tidak langsung ludes dan kantor tidak bocor? Apa kaitannya dengan perilaku “impulsive buying” saat menjelang Lebaran?
Yuk, baca lebih lanjut ulasannya di artikel April 2023 kami, “”If You Don’t Really Need it, Skip it!”: How to Stop Impulsive Buying during Ramadan”